Download Buku Kebidanan Gratis

Download Buku Kebidanan Gratis ebook pdf, buku saku bidan

Buku Kebidanan – Halo sobat Dinas.id, apa kamu sedang mencari referensi, buku bacaan atau e-book, pdf tentang materi kuliah kebidanan atau bidan yang gratis dan legal? Kalau ya, kamu sudah betul dengan membuka artikel ini. Olehnya, silahkan kamu download atau unduh buku di bawah ini dengan memperhatikan deskripsinya.

Perlu kami sampaikan bahwa buku yang dilampirkan ini adalah rekomendasi bahan ajar dari kemenkes, sehingga sangat cocok menjadi e-book pendamping dalam mata kuliah yang ada di jurusan kesehatan khususnya kebidanan.

Tampa berlama-lama, yuk intip koleksi ebook materi kuliah kebidanan apa aja sih!

Bacaan Lainnya

1. Buku Asuhan Kebidanan Kehamilan

Buku Asuhan Kebidanan Kehamilan

Penulis:

  • Siti Tyastuti, S.Kep., Ns., S.ST, M.Kes
  • Heni Puji Wahyuningsih, S.SiT., M.Keb

E-book ini membahas seputar Konsep Dasar Asuhan Kehamilan, Standar Mutu Pelayanan Kebidanan, Pemenuhan Kebutuhan Fisik Ibu Hamil, Perubahan Dan Kebutuhan Psikologis Pada Ibu Hamil, Adaptasi Terhadap Ketidaknyamanan pada Masa Kehamilan Muda, Adaptasi Terhadap ketidaknyamanan Pada Masa Kehamilan Lanjut. Selain itu, dilengkapi dengan contoh soal beserta kunci jawaban dan pembahasan seputar Asuhan Kebidanan Kehamilan.

Download Ebook

2. Buku Asuhan Kebidanan Persalinan dan BBL

Buku Asuhan Kebidanan Persalinan dan BBL

Penulis: Ari Kurniarum, S.SiT.,M.Kes

E-book ini membahas seputar Konsep Dasar Persalinan, Perubahan Fisiologis dan Psikologis Dalam Persalinan, Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Persalinan, Kebutuhan Dasar Ibu Bersalin, Penyulit/Komplikasi Persalinan Kala I dan Ii Persalinan, Asuhan Bayi Baru Lahir.

Download Ebook

3. Buku Asuhan Kebidanan Neonatus, Bayi Balita dan Apras

Buku Asuhan Kebidanan Neonatus, Bayi Balita dan Apras

Penulis:

  • Astuti Setiyani, S.ST., M.Kes
  • Sukesi, A. Per. Pen., S.Kep., Ns., M.Kes
  • Esyuananik, M.Keb

E-book dengan cetakan pertama, Desember 2006. Buku ini membahas seputar Adaptasi Fisiologis Neonatus, Konsep Tumbuh Kembang Neonatus Bayi, Balita Dan Anak Prasekolah, : Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah, Imunisasi dan Nutrisi Pada Neonatus, Bayi, Balita Dan Anak Pra Sekolah, Masalah Yang Lazim Timbul Pada Bayi Baru Lahir, Serta Pendokumentasian Asuhan Neonatus, Bayi Balita Dan Anak Prasekolah.

Download Ebook

4. Biologi Dasar dan Biologi Perkembangan

Biologi Dasar dan Biologi Perkembangan

Penulis:

  • Ni Nyoman Sumiasih, SKM., M.Pd
  • Ni Nyoman Budiani, S.Sit., M.Biomed

Ebook cetakan pertama tahun 2006. Buku ini berisi pokok-pokok bahasan seperti Anatomi Fisiologi Sel dan Jaringan Tubuh Manusia, Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal dan Sistem Saraf, Sistem Pernafasan, Sistem Kardiovaskuler, Sistem Pencernaan, dan Panca Indra, Anatomi Fisiologi Sistem Perkemihan, Sistem Endokrin, Sistem Reproduksi, dan Mikroorganisme Yang Memengaruhi Kesehatan Reproduksi, Konsepsi, Implantasi, Perubahan Maternal Selama Siklus Reproduksi, dan Perubahan Fisiologis Selama Masa Perimenopause, Serta Pertumbuhan dan Perkembangan Anak.

Download Ebook

5. Buku Konsep Kebidanan dan Etikolegal dalam Praktik Kebidanan

Buku Praktikum Konsep Kebidanan dan Etikolegal dalam Praktik Kebidanan

Penulis:

  • Atit Tajmiati, S.Kep., M. Pd
  • Kh Endah Widhi Astuti, M. Mid
  • Emy Suryani, M. Mid

Ebook dengan jumlah halaman 159 ini membahas seputar Definisi, Filosofi, Paradigma, Peran dan Fungsi Bidan Serta Perkembangannya, Standar Profesi Bidan, Teori dan Model Asuhan Kebidanan, Etika dan Kode Etik Kebidanan, Aspek Hukum Dalam Praktik Kebidanan, Serta Manajemen Kebidanan dan Pengembangan Karir Bidan.

Download Ebook

6. Buku Kesehatan Masyarakat

Buku Kesehatan Masyarakat

Penulis:

  • Eliana, S.K.M., M.P.H
  • Sri Sumiati, S.Pd., M.Kes

Ebook dengan 207 halaman ini lengkap membahas seputar Konsep Kesehatan Masyarakat, Dasar-Dasar Epidemiologi, Issue Kesehatan Lingkungan, Surveilens Dalam Praktik Kebidanan, Pemberdayaan Masyarakat, Partnership dan Jejaring Sosial, Serta Pelayanan Kebidanan Berbasis Masyarakat.

Download Ebook

7. Buku Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berencana

Buku Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berencana

Penulis:

  • Ida Prijatni, S.Pd., M.Kes
  • Sri Rahayu, S.Kep., Ns., M.Kes

Ebook dengan 203 halaman ini membahas seputar Konsep Kesehatan Reproduksi, Komunikasi, Informasi , Edukasi Dalam Kesehatan Reproduksi, Pelayanan Kesehatan Reproduksi Dalam Situasi Darurat Bencana, Konsep Kependudukan dan Keluarga Berencana, Konsep Konseling, Serta Kebijakan Pemerintah Dalam Sistem Pelayanan Kesehatan.

Download Ebook

8. Buku Komunikasi dalam Praktik Kebidanan

Buku Komunikasi dalam Praktik Kebidanan

Penulis: Sih Rini Handajani, M.Mid

Ebook ini memiliki halaman 161 dengan fokus membahas tentang Konsep dan Bentuk Komunikasi, Komunikasi Terapeutik dan Komunikasi Kelompok, Hubungan Antar Manusia dan Pengaruh Pemahaman Diri Terhadap Kip/K, Komunikasi Interpersonal/Konseling, Macam-Macam Konseling Dalam Asuhan Kebidanan, Serta Konsep Pengambilan Keputusan dan Strategi Pengambilan Keputusan.

Download Ebook

9. Buku Asuhan Kegawat daruratan Maternal Neonatal

Buku Asuhan Kegawat daruratan Maternal Neonatal

Penulis:

  • Didien Ika Setyarini, M.Keb
  • Suprapti, SST., M.Kes

Ebook dengan ketebalan 220 halaman ini konsen membahas seputar Konsep Dasar Kegawatdaruratan Maternal Neonatal, Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal Masa Kehamilan, Asuhan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal Masa Persalinan, Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal Pada Masa Nifas, Asuhan Kegawatdaruratan Neonatal, Serta Rujukan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal.

Download Ebook

10. Buku Mutu dan Kebijakan Layanan Kesehatan

Buku Mutu dan Kebijakan Layanan Kesehatan

Penulis: Cut Sriyanti, SST., M.Keb

Ebook ini memiliki ketebalan 237 halaman dan tiap tiap bab membahas seputar Konsep Dasar Mutu Pelayanan Kesehatan dan Kebidanan, Standar Mutu Pelayanan Kebidanan, Indikator Mutu Pelayanan Kebidanan, Metode Peningkatan Mutu Pelayanan Kebidanan, Masalah Pelayanan Kebidanan Di Tingkat Pelayanan Primer, Serta Kebijakan Pemerintah Dalam Sistem Pelayanan Kesehatan.

Download Ebook

11. Buku Praktikum Asuhan Kebidanan Kehamilan

 

Buku Praktikum Asuhan Kebidanan Kehamilan

Penulis:

  • Heni Puji Wahyuningsih, S.SiT., M.Keb
  • Siti Tyastuti, S.Kep., Ns., S.ST, M.Kes

Ebook ini memiliki jumlah halaman sebanyak 323 dengan pokok-pokok bahasan seputar Praktikum Asuhan Kebidanan Kehamilan, Praktikum Pemeriksaan Umum Pada Ibu Hamil, Praktikum Pemeriksaan Obstetri 1 Pada Ibu Hamil, Praktikum Pemeriksaan Obstetri 2 Pada Ibu Hamil, Sediaan Obat Steril Praktikum Pemeriksaan Obstetri 3 Pada Ibu Hamil, Sediaan Obat Steril Praktikum Pemeriksaan Penunjang Sederhana Pada Ibu Hamil, Sediaan Obat Steril Praktikum Komunikasi dan Konseling Dalam Asuhan Kehamilan Trimester I dan II, Praktikum Komunikasi Dan Konseling Asuhan Kebidanan Pada Ibu Hamil Trimester III, Praktikum Menentukan Diagnosa Kebidanan Pada Ibu Hamil, Praktikum Deteksi Dini dan Penanganan Kegawatdaruratan Pada Kehamilan Muda, Praktikum Deteksi Dini dan Penanganan Kegawatdaruratan Pada Kehamilan Lanjut, Serta Dokumentasi Asuhan Kebidanan Pada Ibu Hamil.

Download Ebook

12. Buku Praktikum Askeb Persalinan dan BBL

Buku Praktikum Askeb Persalinan dan BBL

Penulis: Endang Suwanti, S.Pd., S.ST., M.Kes

Ebook dengan ketebalan 308 halaman ini fokus membahas seputar Asuhan Kebidanan Persalinan Kala I-Iv, Asuhan Kebidanan Pada Bayi Baru Lahir Normal, Asuhan Persalinan Dengan Laserasi Perineum, Asuhan Kebidanan Persalinan Lama, Asuhan Kebidanan Persalinan Dengan Distosia Bahu, Asuhan Kebidanan Persalinan Dengan Penyulit Kala Iii Dan Iv, Asuhan Kebidanan Pada Ibu Bersalin Dengan Letak Sungsang, Serta Asuhan Kebidanan Pada Bayi Baru Lahir Dengan Asfiksia.

Download Ebook

13. Buku Praktikum Konsep Kebidanan dan Etikolegal dalam Praktik Kebidanan

Buku Konsep Kebidanan dan Etikolegal dalam Praktik Kebidanan

Penulis:

  • Siti Patimah, S.ST, M.Keb
  • Kh Endah Widhiastuti, M.Mid
  • Atit Tajmiati, S.Kep, M.Pd

Ebook ini memiliki ketebalan 205 halaman dengan fokus pada pokok-pokok bahasan seperti Filosofi dan Paradigma Kebidanan, Peran dan Fungsi Bidan Serta Standar Profesi Kebidanan, Model Asuhan Kebidanan, Etika Kebidanan, Kode Etik Bidan, Informed Choise dan Informed Consent, Aspek Legal, Hukum dan Perundang-Undangan, Issue Etik, Serta Manajemen Asuhan Kebidanan.

Download Ebook

14. Buku Praktikum Gadar Maternal Neonatal

Buku Praktikum Gadar Maternal Neonatal

Penulis: Ari Kurniarum, S.SiT., M.Kes

Ebook ini memiliki ketebalan 227 halaman dengan pembahasan seputar Panduan Pratikum Persalinan Dengan Letak Sungsang, Panduan Praktikum Vacum Ekstraksi, Panduan Praktikum Distosia Bahu, Panduan Praktikum Plasenta Manual, Praktikum Penatalaksanaan Atonia Uteri, Panduan Praktikum Digital Kuretase, Panduan Praktikum Penatalaksanaan Asfikisa Pada Bayi Baru Lahir Rendah (Bblr), Panduan Pratikum Manajemen Bayi Berat Lahir Rendah Dengan Perawatan Metode Kangguru, Serta Rujukan Kegawatdaruratan Maternal Neonatal.

Download Ebook

15. Buku Praktikum Asuhan Kebidanan Neonatus

Buku Praktikum Asuhan Kebidanan Neonatus

Penulis:

  • Sukesi, A. Per. Pen., S.Kep., Ns., M.Kes
  • Astuti Setiyani, SST., M.Kes
  • Esyuananik, M.Keb

Ebook cetakan pertama pada Desember 2006 ini sangat fokus membahas seputar Anamnesa dan Pemeriksaan Fisik, Perawatan Bayi Sehari-Hari, Pemberian Nutrisi Pada Bayi dan Balita, Pemberian Imunisasi Dasar, Kebutuhan Asah (Stimulasi) Neonatus, Bayi, Balita dan Anak Pra Sekolah, Deteksi Dini Pertumbuhan Pada Neonatus, Bayi, Balita dan Anak Pra Sekolah, Deteksi Dini Perkembangan dan Penyimpangan Mental Emosional, Perawatan Bayi Asfiksia dan Berat Bayi Lahir Rendah, Serta Prinsip Rujukan.

Download Ebook

16. Buku Keterampilan Dasar Kebidanan

Buku Keterampilan Dasar Kebidanan

Penulis:

  • Sriami, S.Pd., SKM., M.Kes
  • Rekawati Susilaningrum, A.Per.Pen., M.Kes
  • Sukesi, A.Per. Pen., S.Kp.Ns., M.Kes

Ebook kebidanan ini membahas seputar Pengkajian Tanda-Tanda Vital Pada Ibu dan Bayi, Prinsip-Prinsip Kebutuhan Higiene Pada Ibu Dan Bayi, Serta Prinsip Kebutuhan Eliminiasi Uri dan Alvi.

Download Ebook

17. Buku Praktik Klinik Kebidanan III

Buku Praktik Klinik Kebidanan III

Penulis:

  • Djudju Sriwenda, SST., MPH.
  • Wiwin Widayani, SST., M.Keb
  • Neneng Widaningsih, SST., M.Keb
  • Yulia Ulfah fatimah, SST., M.Keb
  • Tatik Kusyanti, SST., M.Keb
  • Dian Nur Hadianti, SST., M.Kes
  • Titi Legiati PS, SST., M.Kes
  • Ida Widiawati, SST., M.Kes
  • Seni Rahayu Sunarya, SST., M.Keb
  • Sri Mulyati, SST., M.Keb
  • Saur Sariaty, SKM., M.Kes
  • Cherly Marlina, SST., M.Kes
  • Rika Resmana, SKM., M.Kes
  • Sri Wisnu Wardani, SST., M.Keb
  • Desi Hidayanti, SST., MPH

Ebook ini memiliki pokok bahasan seperti Asuhan Kebidanan Pada Kehamilan Fisiologis, Asuhan Kebidanan Pada Kehamilan Patologi, Askeb Pada Pada Persalinan Fisiologis, Askeb Pada Persalinan Patologis, Asuhan Kebidanan Pada Masa Nifas Dan Menyusui, Asuhan Kebidanan Pada Bayi Baru Lahir dan Neonatus, Asuhan Kebidanan Pada Bayi, Asuhan Kebidanan Pada Balita dan Pra Sekolah, Asuhan Kebidanan Di Komunitas, Askeb Pada Akseptor Keluarga Berencana, Asuhan Kebidanan Pada Akseptor Kb Bermasalah, Serta Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan I dan II.

Download Ebook

18. Buku Praktikum Biologi Dasar dan Biologi Perkembangan

Buku Praktikum Biologi Dasar dan Biologi Perkembangan

Penulis:

  • Ni Nyoman Budiani, S.SiT., M.Biomed
  • Ni Nyoman Sumiasih, SKM., M.Pd

Ebook ini memiliki pokok bahasan kebidanan seperti Identifikasi Fisiologi Sel Dan Sistem Muskuloskeletal, Dan Refleks, Sistem Pernafasan, Sistem Kardiovaskuler, Sistem Pencernaan, Dan Panca Indra, Identifikasi Sistem Perkemihan, Serta Sistem Reproduksi Dan Sistem Endokrin Serta Perkembangannya.

Download Ebook

19. Buku Praktikum Komunikasi Dalam Praktik Kebidanan

Buku Praktikum Komunikasi Dalam Praktik Kebidanan

Penulis: Sih Rini Handajani, M.Mid

Ebook ini fokus dengan pembahasan seperti Komunikasi, Komunikasi Terapeutik, dan Komunikasi Kelompok, Hubungan Antar Manusia dan Komunikasi Interpersonal, Serta Konseling Dalam Asuhan Kebidanan dan Pengambilan Keputusan.

Download Ebook

20. Buku Praktikum Kesehatan Reproduksi dan KB

Buku Praktikum Kesehatan Reproduksi dan KB

Penulis:

  • Sri Rahayu, S.Kep., Ns., M.Kes
  • Ida Prijatni, S.Pd., M.Kes

Ebook kebidanan ini fokus dengan bahasan seperti Asuhan Kesehatan Reproduksi, Deteksi Dini Kanker Servik Dengan Metode Inspeksi Visual Asetat (Iva), Deteksi Dini Kanker Servik Dengan Metode Pap Smear, Pemeriksaan Payudara Sendiri (Sadari), Konseling KB, Kb Alamiah, KB Hormonal: Pil dan Suntik, Pemasangan dan Pencabutan Implan, Serta Pemasangan dan Pencabutan AKDR Cut 380a.

Download Ebook

21. Buku Laporan Tugas Akhir Kebidanan

Buku Laporan Tugas Akhir Kebidanan

Penulis:

  • Washudi
  • Tanto Hariyanto,S.kep.Ns.M.Biomed
  • Kirnantoro, SKM.Kes

Ebook ini merupakan referensi untuk tugas akhir dengan pembahasan lengkap seperti Teknik Penulisan Karya Ilmiah, Bagian Depan LTA, Pendahuluan Laporan Tugas Akhir, Tinjauan Pustaka LTA, Metodelogi, Penulisan Hasil Laporan Tugas Akhir, Penulisan Pembahasan, Kesimpulan Dan Saran Laporan Tugas Akhir, Bagian Akhir Laporan Tugas Akhir, Serta Penilaian dan Sidang Laporan Tugas Akhir.

Download Ebook

22. Buku Praktik Klinik Kebidanan I

Buku Praktik Klinik Kebidanan I

Penulis: Siti Rahmadani, SST., M.Kes

Ebook ini membahas seputar Praktik Pemenuhan Kebutuhan Dasar Manusia dan Praktik Pencegahan Infeksi, Praktik Pemberian Obat dan Perawatan Luka, Praktik Pengkajian Data Ibu Hamil, Konsep Dasar Keperawatan Anak, Praktik Analisis Data dan Penatalaksanaan Pada Ibu Hamil, Serta Praktik Pendokumentasian Asuhan Kebidanan Pada Ibu Hamil.

Download Ebook

23. Buku Dokumentasi Kebidanan

Buku Dokumentasi Kebidanan

Penulis: Sih Rini Handayani, M.Mid

Ebook ini sangat konsen membahas seputar Konsep Dasar Dokumentasi, Teknik Dokumentasi, Model Dokumentasi, Sistem Pengumpulan Data Rekam Medik dan Sistem Dokumentasi Pelayanan, Metode Dokumentasi, Prinsip Pendokumentasian dan Perancangan Format, Serta Pendokumentasian Asuhan Kebidanan Dengan SOAP.

Download Ebook

24. Buku Anatomi Fisiologi

Buku Anatomi Fisiologi

Penulis:

  • Heni Puji Wahyuningsih, S.SiT., M.Keb
  • DR Yuni Kusmiyati., MPH

Ebook ini fokus membahas seputar konsep dasar anatomi fisiologi tubuh manusia dan sistem muskuloskeletal, sistem pernapasan, persyarafan, dan kardiovaskuler, sistem pencernaan, intrugumen, dan kelenjar endokrin, anatomi fisiologi sistem perkemihan dan pancaindra, sistem reproduksi, sERTA anatomi fisiologi antar sistem tubuh dan penerapan konsep anatomi fisiologi sistem tubuh dalam ruang lingkup kebidanan.

Download Ebook

Ebook Kebidanan Tambahan

Nah, itulah 24 ebook kebidanan berdasarkan sumber dari kemenkes. Untuk referensi bacaan lainnya, kami lampirkan ebook kebidanan, untuk mendownload, silahkan KLIK.

  1. Buku Ajar Patologi Obstetri Untuk Mahasiswa Kebidanan
  2. Buku Ilmu kebidanan, penyakit kandungan dan keluarga berencana untuk pendidikan bidan
  3. Buku Ilmu Kesehatan Anak
  4. Buku Kebidanan Komunitas
  5. Buku Kapita Selekta Kedaruratan Obstetri dan Ginekologi
  6. Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas Normal
  7. Buku Metodologi Kebidanan
  8. Manajemen asfiksia bayi baru lahir untuk bidan
  9. Manajemen bayi berat lahir rendah untuk bidan dan perawat
  10. Manajemen bayi berat lahir rendah (BBLR) untuk bidan di desa
  11. Buku saku Pelayanan Kesehatan Ibu di Fasisilitasi Kesehatan Dasar Dan Rujukan
  12. Buku saku Pelayanan Kesehatan Anak di rumah sakit
  13. Buku Kesehatan Ibu dan Anak
  14. Buku Pedoman Manajemen Keluarga Berencana
  15. Standards for Maternal and Neonatal Care
  16. Prevention of Mother-to-Child Transmission of HIV
  17. Outcomes assosiated 1
  18. Outcomes assosiated 2
  19. Outcomes assosiated 3
  20. Barrier and facilitator 1
  21. Barrier and facilitator 2
  22. Barrier and facilitator 3
  23. Exploring the value of group supervision in midwifery Part 1
  24. Exploring the value of group supervision in midwifery. Part 2 Evaluation of data from Wales
  25. Health professionals’ perceptions
  26. Impact of HIV di traditional birth
  27. Pedoman Kesehatan untuk Kebidanan
  28. Antenatal care and women’s birthing 1
  29. Antenatal care and women’s birthing 2
  30. Part 2 A model for evidence-based decision-making in midwifery care
  31. Practice related factors that may impact on postpartum
  32. Prevalence and risk factors of maternal
  33. Quality of care and midwifery service
  34. Safe start at home
  35. Teaching about obesity Caring,compassion, communication and courage in midwifery education
  36. Kangaroo mother care
  37. Midwifery educators’ experiences and perceptions following a highfidelity birth simulator workshop

Demikian artikel ini kami buat untuk memudahkan anda memahami kebidanan dari berbagai sudut pandang. Anda bisa mengajukan permintaan referensi dengan cara memberikan usulan pada kolom komentar, terima kasih.

5/5 – (1188 votes)

Yuk, Kami juga Ada di Google News, KLIK DISINI!

Artikel Direkomendasikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

2 Komentar

  1. Terimakasih, ebooknya sangat bermanfaat
    Namun saat klik download ebook anatomi fisiologi, justru muncul ebook dokumentasi kebidanan. Mohon diperbaiki