Modul Kerja Sama Ekonomi Internasional Kelas 11 pdf ekonomi SMA KD 3.8 disusun oleh Sri Nur Mulyati, S. Pd., M.M dari SMA Negeri 26 Bandung.
Harap Perhatikan Ibu/Bapak Guru! Ada dua (2) opsi di akhir postingan yaitu DOWNLOAD PDF untuk mengoleksi modul Kerja Sama Ekonomi Internasional kelas 11 ini serta opsi MODUL EKONOMI LAINNYA untuk mengakses koleksi lainnya.
Tampa berlama-lama, Yuk disimak Ibu/Bapak Guru!
Identitas Modul
- Mata Pelajaran : Ekonomi
- Kelas : XI/Semester 2
- Alokasi Waktu : 1 x 4 JP
- Judul Modul : Kerja Sama Ekonomi Internasional
Kompetensi Dasar
- 3.8 Mendeskripsikan kerjasama ekonomi internasional.
- 4.8 Menyajikan bentuk dan manfaat kerjasama ekonomi internasional.
Deskripsi Singkat Materi
Apakah Anda pernah memperhatikan bahwa beberapa kebutuhan masyarakat mungkin dipenuhi oleh negara lain. Kita membelinya dari negara-negara penghasil produk tersebut. Untuk dapat membeli barang dari negara lain, negara kita perlu menjaga hubungan yang baik dengan negara-negara terseut.
Modul ini membahas mengenai kerja sama ekonomi internasional. Modul ini terdiri dari satu kegiatan pembelajaran yang menyajikan pengertian, tujuan, manfaat, bentuk-bentuk dan lembaga-lembaga kerja sama ekonomi internasional.
Petunjuk Penggunaan Modul
Modul ini dapat dijadikan sebagai salah satu sumber belajar mandiri yang digunakan oleh guru dan peserta didik, secara pribadi maupun berkelompok dalam kondisi khusus.
Penggunaan modul ini bisa dilaksanakan secara daring, luring, atau kombinasi keduanya (blended learning) melalui petunjuk sebagai berikut:
- Bangun komitmen dan kesadaran untuk menjadi pembelajar sepanjang hayat.
- Baca dan pahami tujuan serta materi yang terdapat dalam modul ini.
- Ikuti seluruh tahapan pembelajaran yang tertulis dalam modul secara cermat dan berkelanjutan.
- Kerjakan semua penugasan atau latihan dalam rangka pencapaian kompetensi.
- Jika ada hambatan dalam belajar bisa segera dikonsultasikan dengan guru atau orang tua.
- Isi pada modul ini bisa dikembangkan oleh guru menyesuaikan dengan situasi dan kondisi lingkungan sekolah.
Materi Pembelajaran
Modul ini terbagi menjadi satu kegiatan pembelajaran dan di dalamnya terdapat uraian materi, contoh soal, soal latihan dan soal evaluasi.
Materi yang akan Anda pelajari dalam pertemuan ini adalah definisi kerja sama ekonomi internasional, manfaat kerja sama ekonomi internasional, bentuk kerja sama ekonomi internasional, dan lembaga kerja sama ekonomi internasional. DOWNLOAD PDF MODUL EKONOMI LAINNYA
Demikian emodul SMA yang telah kami sajikan. Untuk mengakses modul SD, SMP, SMA lainnya, silahkan klik MODUL, kami ucapkan terima kasih kepada Ibu/Bapak Guru. Salam Merdeka Belajar!