Soal Objek IPA dan Pengamatannya Kelas 7 – Halo sobat Dinas.id, inilah rekomendasi contoh soal-soal IPA kelas 7, VII SMP sebagai bahan Ujian Akhir Semester (UAS), soal Ujian Tengah Semester (UTS) genap, ganjil, gasal. Yuk, pelajari kumpulan contoh soal-soal sesuai kisi-kisi pertanyaan tentang objek IPA dan pengamatannya kelas 7.
Perlu diketahui bahwa soal-soal jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP) ini sangat cocok untuk melatih pemahaman peserta didik dalam menguasai Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas VII.
* (Disertai kunci jawaban, ada di paling akhir soal)
Soal Pilihan Ganda
Oke, bacalah petunjuk di bawah ini sebelum menjawab soal!
Berikan jawaban terbaik dari pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Perhatikan tabel di bawah ini!
Besaran pokok, satuan dalam SI, dan alat ukur yang benar ditunjukkan oleh nomor ….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
2. Untuk mengukur volume pecahan genting yang bentuknya tidak beraturan, kita memerlukan ….
A. Stopwatch
B. Mistar dan neraca
C. Gelas ukur dan gelas berpancuran
D. Jangka sorong dan mikrometer sekrup
3. Suatu pengukuran dengan menggunakan mikrometer sekrup ditampilkan pada gambar berikut:
Pembacaan hasil pengukuran tersebut menunjukkan nilai ….
A. 6,36 mm
B. 6,44 mm
C. 12,36 mm
D. 12,44 mm
4. Pengukuran panjang dengan menggunakan jangka sorong menunjukkan seperti pada gambar berikut.
Pembacaan dari hasil pengukuran panjang tersebut menunjukkan bahwa panjang benda yang diukur adalah … cm.
A. 5,03
B. 5,13
C. 5,40
D. 6,60
5. Massa jenis air adalah 1 gram/cm3, nilai ini setara dengan ….
A. 10 kg/m3
B. 100 kg/m3
C. 1.000 kg/m3
D. 10.000 kg/m3
6. Doni sedang menimbang sebuah silinder dengan menggunakan neraca seperti yang ditunjukkan oleh gambar berikut ini.
Hasil pengukuran massa benda A seperti yang ditunjukkan gambar di atas adalah ….
A. 0,115 kg
B. 1,15 kg
C. 11,5 kg
D. 115,0 kg
7. Alisa sedang mengukur panjang kertas untuk membuat sebuah kerajinan tangan. Penggaris yang ia gunakan untuk mengukur patah pada bagian awal sehingga Alisa tidak bisa melakukan pengukuran mulai dari nol. Alisa melakukan pengukuran seperti yang ditunjukkan gambar berikut ini.
Panjang kertas yang telah di ukur oleh Alisa adalah ….
A. 0,2 cm
B. 2,2 cm
C. 7,0 cm
D. 9,2 cm
8. Hasil pengukuran dengan menggunakan neraca triple beam ditunjukkan seperti pada gambar berikut ini.
Hasil yang terbaca pada pengukuran tersebut adalah ….
A. 300 gram
B. 306 gram
C. 376 gram
D. 398 gram
9. Benjamin menempuh perjalanan sejauh 3.200 meter dari rumahnya menuju sekolah dengan berjalan kaki. Jarak tempuh yang sudah ditempuh sama dengan … km.
A. 320 km
B. 32 km
C. 3,2 km
D. 0,32 km
10. Erika dan Fatimah mencoba berjualan sirup aneka rasa. Mereka menyiapkan air minum sebanyak 40 kg. Dalam setiap kemasannya terdapat 200 gram air sirup. Jumlah kemasan yang dapat dijual oleh kedua anak tersebut adalah … buah.
A. 200
B. 400
C. 600
D. 800
11. Jalan berlubang di kampung halaman Rudi menyebabkan beberapa kecelakaan lalu lintas. Meskipun masih bersekolah kelas 7 SMP, Rudi ingin dapat memperbaiki jalan berlubang di kampungnya sambil menunggu perbaikan sesungguhnya. Alat sederhana yang diperlukan untuk mengetahui Volume lubang pada jalan tersebut yang memungkinkan adalah ….
A. penggaris
B. gelas ukur dan air
C. jangka sorong
D. roll meter
12. Perhatikan percobaan penentuan massa jenis berikut ini!
Berdasarkan data hasil pengukuran seperti yang ditunjukkan pada gambar, Massa jenis batu tersebut adalah ….
A. 1,2 gram/ml
B. 1,8 gram/ml
C. 2,4 gram/ml
D. 3,2 gram/ml
13. Sebuah kubus yang sisi-sisinya sebesar 2 cm. Balok tersebut ditimbang seperti yang ditunjukkan oleh gambar berikut ini.
Jika satuan pada neraca tersebut adalah gram, massa jenis kubus tersebut adalah ….
A. 54,625 gr/cm3
B. 64,625 gr/cm3
C. 74,625 gr/cm3
D. 84,625 gr/cm3
14. Sebuah ruang berukuran 60 cm x 4 xm x 4 cm. Banyaknya balok kecil yang berukuran 4 cm x 2 cm x 2 cm yang dapat masuk pada ruangan tersebut adalah ….
A. 15 buah
B. 30 buah
C. 60 buah
D. 90 buah
15. Pengukuran yang tepat untuk mengukur diameter sebuah kawat agar memperloleh hasil yang paling akurat diperlukan ….
A. penggaris
B. benang
C. jangka sorong
D. mikrometer sekrup
16. Massa jenis sebuah kubus yang rusuknya 5 cm, memiliki massa 500 gram adalah ….
A. 4 gram/cm3
B. 5 gram/cm3
C. 20 gram/cm3
D. 25 gram/cm3
17. Perhatikan gambar berikut ini!
Berdasarkan gambar di atas, hasil pembacaan dari pengukuran panjang dengan menggunakan penggaris tersebut adalah ….
A. 6,0 cm
B. 6,1 cm
C. 6,4 cm
D. 6,5 cm
18. Kesalahan pengukuran akibat kekurang tepatan mata terhadap garis ukur yang tidak tegak lurus disebut ….
A. presisi
B. akurasi
C. paralaks
D. penyimpangan
19. Arti dari pengukuran adalah ….
A. memasang mistar atau alat ukur lainnya pada benda yang akan diukur
B. membandingkan suatu benda yang bisa diukur dengan suatu pembanding
C. membandingkan angka
D. menentukan nilai suatu benda
20. Alat ukur di bawah ini yang memiliki tingkat ketelitian lebih tinggi ke lebih rendah secara berturut-turut adalah ….
A. mikrometer sekrup, jangka sorong, mistar
B. jangka sorong, mikrometer sekrup, mistar
C. mistar, jangka sorong, mikrometer sekrup
D. mistar, mikrometer sekrup, jangka sorong
Kunci Jawaban
1. B
2. C
3. A
4. B
5. C
6. B
7. C
8. D
9. C
10. A
11. B
12. B
13. A
14. C
15. D
16. A
17. C
18. C
19. B
20. A
Pelajari Juga: 4+ Soal Mengolah Data Hasil Pengukuran Kelas 7 dan Jawaban
Demikian prediksi soal dan jawaban tentang Objek IPA dan Pengamatannya untuk UTS, UAS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 7, VII SMP yang bisa kami sajikan, disimak secara saksama yah. Merdeka Belajar!