4+ Soal Perubahan Bentuk Energi Dalam Kehidupan Sehari-Hari Kelas 7

soal perubahan bentuk energi dalam kehidupan sehari-hari kelas 7

Soal Perubahan Bentuk Energi Dalam Kehidupan Sehari-Hari Kelas 7 – Halo sobat Dinas.id, inilah rekomendasi contoh soal-soal IPA kelas 7, VII SMP sebagai bahan Ujian Akhir Semester (UAS), soal Ujian Tengah Semester (UTS) genap, ganjil, gasal. Yuk, pelajari kumpulan contoh soal-soal sesuai kisi-kisi pertanyaan tentang perubahan bentuk energi dalam kehidupan sehari-hari kelas 7.

Perlu diketahui bahwa soal-soal jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP) ini sangat cocok untuk melatih pemahaman peserta didik dalam menguasai Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas VII.

* (Disertai kunci jawaban, ada di paling akhir soal)

Bacaan Lainnya

Soal Pilihan Ganda

Oke, bacalah petunjuk di bawah ini sebelum menjawab soal!

Berikan jawaban terbaik dari pertanyaan di bawah ini dengan benar!

2. Romi sedang melakukan pengukuran tegangan listrik sebuah baterai. Seperti yang ditunjukan oleh gambar sebagai berikut.

Jika saklar (S) ditutup, muncul fenomena yang menunjukan perubahan energi dari ….

Jika saklar (S) ditutup, muncul fenomena yang menunjukan perubahan energi dari ….

A. energi kimia → energi gerak → energi listrik

B. energi gerak → energi kimia → energi listrik

C. energi kimia → energi listrik → energi gerak

D. energi gerak → energi listrik → energi kimia

3. Perhatikan 4 gambar berikut!

Alat-alat berikut di atas yang mempunyai perubahan energi yang sama saat digunakanditunjukan oleh gambar nomor ….

Alat-alat berikut di atas yang mempunyai perubahan energi yang sama saat digunakanditunjukan oleh gambar nomor ….

A. (1) dan (2)

B. (1) dan (3)

C. (2) dan (3)

D. (3) dan (4)

4. Perubahan energi yang terjadi pada buah kelapa yang jatuh dari atas pohon adalah ….

A. energi potensial menjadi energi kinetik

B. energi kinetik menjadi energi potensial

C. energi diam menjadi energi bunyi

D. energi diam menjadi energi panas

5. Sinar matahari digunakan oleh tumbuhan untuk proses pembuatan makanannya sendiri. Bagian (organell) dari tumbuhannya bertugas untuk menerima cahaya sinar matahari adalah ….

A. mitokonsria

B. klorofil

C. sulit didaur ulang

D. kloroplas

Kunci Jawaban

1. A

2. C

3. C

4. B

5. D

Pelajari Juga: 5+ Soal Berbagai Bentuk dan Sumber Energi Kelas 7

Demikian prediksi soal dan jawaban tentang perubahan bentuk energi dalam kehidupan sehari-hari untuk UTS, UAS Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 7, VII SMP yang bisa kami sajikan, disimak secara saksama yah. Merdeka Belajar!

5/5 – (1 vote)

Yuk, Kami juga Ada di Google News, KLIK DISINI!

Artikel Direkomendasikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *