5+ Soal Proklamasi Kemerdekaan dan Terbentunya NKRI Kelas 9

soal proklamasi kemerdekaan dan terbentunya nkri kelas 9

Soal Proklamasi Kemerdekaan dan Terbentunya NKRI Kelas 9 – Halo sobat Dinas.id, inilah rekomendasi contoh soal-soal IPS kelas 9, IX SMP sebagai bahan Ujian Akhir Semester (UAS), soal Ujian Tengah Semester (UTS) genap, ganjil, gasal. Yuk, pelajari kumpulan contoh soal-soal sesuai kisi-kisi pertanyaan tentang Proklamasi kemerdekaan dan terbentunya NKRI kelas 9.

Perlu diketahui bahwa soal-soal jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP) ini sangat cocok untuk melatih pemahaman peserta didik dalam menguasai Pelajaran IPS Kelas IX.

* (Disertai kunci jawaban, ada di paling akhir soal)

Bacaan Lainnya

Soal Pilihan Ganda

Oke, bacalah petunjuk di bawah ini sebelum menjawab soal!

Berikan jawaban terbaik dari pertanyaan di bawah ini dengan benar!

1. Setelah Golongan Tua dan Golongan Muda tercapai kata mufakat kemudian rombongan kembali ke Jakarta dari Rengasdengklok Soekarno, Moh. Hatta, dan Ahmad Subardjo segera menemui ….

A. Jenderal Nishimura

B. Buchtiar Lubis

C. Supratmo

D. Yusuf Ronodipuro

2. Berita menyerahnya Jepang dapat diketahui oleh seorang tokoh pemuda melalui ….

A. pengumuman di koran-koran

B. surat-surat kabar

C. radio BBC

D. selebaran dari Sekutu

3. Latar belakang terjadinya peristiwa Rengasdengklok adalah ….

A. pertentangan para pemuda dengan para pemimpin Jepang

B. pertentangan antara para pemuda dengan golongan tua tentang proklamasi kemerdekaan

C. pertentangan antara pihak Jepang dengan pihak Sekutu

D. para pemuda ingin memproklamasikan kemerdekaan Indonesia

4. Sebelum terbentuknya MPR (Majelis Permusyawaratan Rakyat), dalam menjalankan pekerjaannya presiden dibantu oleh ….

A. komite nasional

B. wakil presiden

C. perdana menteri

D. dewan Menteri

5. Kalimat pertama pada teks proklamasi yang berbunyi, “Kami bangsa Indonesia dengan ini menyatakan kemerdekaan Indonesia”, merupakan gagasan dari ….

A. Ahmad Soebardjo

B. Moh. Hatta

C. Radjiman Wedyodiningrat

D. Soekarno

Kunci Jawaban

1. A

2. C

3. B

4. D

5. A

Pelajari Juga: 5+ Soal Perkembangan Politik Pada Masa Kemerdekaan Kelas 9

Demikian prediksi soal dan jawaban tentang Proklamasi Kemerdekaan dan Terbentunya NKRI untuk UTS, UAS Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas 9, IX SMP yang bisa kami sajikan, disimak secara saksama yah. Merdeka Belajar!

5/5 – (1 vote)

Yuk, Kami juga Ada di Google News, KLIK DISINI!

Artikel Direkomendasikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *